- Mengabulkan permohonan Para Pemohon ;
- Menetapkan Siti Nurhamah Binti Kasman yang meninggal dunia pada tanggal 16 Februari 2025 dalam keadaan memeluk agama Islam dikarenakan sakit;
- Menetapkan Ahli Waris dari Siti Nurhamah Binti Kasman adalah sebagai berikut:
- Nanda Malika Putri Binti Adi Suwarno Putra (Anak Kandung/Pewaris)
- Bilqis Shidqia Binti Karsono (Anak Kandung/Pewaris)
- Karsono Bin Daun (Suami/Pewaris)
4. Menetapkan biaya perkara menurut hukum;
Atau apabila Majelis Hakim berpendapat lain, mohon putusan yang seadil-adilnya. |